BPKAD Pati menerima kunjungan dari Tim Monitoring dan Evaluasi Pelaksanaan Keuangan Daerah Direktorat Pembiayaan dan Perekonomian Daerah Kemenkeu, pada Kamis (05/10/2023) di Ruang Rapat BPKAD Pati.
Kunjungan tersebut dilakukan dalam rangka penyusunan Kajian Dukungan APBD terhadap Antisipasi Dampak Perubahan/Fenomena Iklim dengan tema Kesiapan Pemerintah Daerah dalam Menghadapi Ancaman Ketahanan Pangan Akibat Fenomena El Nino.
Kunjungan tersebut dilakukan dalam rangka penyusunan Kajian Dukungan APBD terhadap Antisipasi Dampak Perubahan/Fenomena Iklim dengan tema Kesiapan Pemerintah Daerah dalam Menghadapi Ancaman Ketahanan Pangan Akibat Fenomena El Nino.