Bertempat di halaman kantor Dinas Tenaga Kerja Kab. Pati, pada hari ini Kamis, 01 Juni 2023, pegawai di Lingkungan Dinas Tenaga Kerja Kabupaten Pati, baik ASN maupun Non ASN mengikuti Upacara Bendara dalam rangka memperingati hari Lahir Pancasila Tahun 2023. Sebagai Inspektur upacara adalah Sekretaris Dinas ( Ibu Ir. Tri Heny Christiati, MM ). Dengan lahirnya Pancasila dapat menyatukan masyarakat dengan segala jenis perbedaan yang ada, pengamalan untuk selalu bergotong royong, mengedepankan musyawarah mufakat dan berkeadilan sosial. Semoga bangsa kita tidak mudah terpecah belah dan menjaga persatuan dan kesatuan.
Lihat Berita Lain

Berita Terbaru

Marhaban Ya Ramadan 1446 H 2025 Badan Pengelolaan Keuangan Dan Aset Daerah 10 Maret 2025
Selamat & Sukses atas pelantikan H. Sudewo, S.T., M.T. dan Risma Ardhi Chandra Badan Pengelolaan Keuangan Dan Aset Daerah 10 Maret 2025
Entry Meeting Tim BPK RI Badan Pengelolaan Keuangan Dan Aset Daerah 10 Maret 2025
BPKAD Kabupaten Pati Car Free Day 16 February 2025 Badan Pengelolaan Keuangan Dan Aset Daerah 10 Maret 2025
Selamat Tahun Baru Imlek 2576 Kongzili 2025 Badan Pengelolaan Keuangan Dan Aset Daerah 10 Maret 2025
Memperingati Isra Mikraj Nabi Muhammad SAW Badan Pengelolaan Keuangan Dan Aset Daerah 10 Maret 2025